Wisata Embung Desa, Desa Pagar Gunung Kembangkan Danau Sekintang Jadi Ikon Wisata Muara Enim

Wisata Embung Desa, Desa Pagar Gunung Kembangkan Danau Sekintang Jadi Ikon Wisata Muara Enim

Potensidesa.com – Pemerintah Desa Pagar Gunung melakukan normalisasi Danau Sekintang sehingga berfungsi sebagai embung desa. Selain untuk keperluan pengairan lahan pertanian, Embung Danau Sekintang juga diperuntukkan sebagai destinasi wisata. Desa Pager Gunung merupakan salah satu desa di Kecamatan Lubai, Kabupaten Muara Enim, Sumatra Selatan. Normalisasi Danau Sekintang merupakan salah satu kesepakatan Masyarakat Desa Pagar Gunung. … Read more

Desa Sumaja Makmur Kembangkan Fasilitas Lelang Karet dalam Program Revitalisasi Pasar Desa

Desa Sumaja Makmur (Tolhas) berinovasi membangun fasilitas lelang getah karet dalam program revitalisasi pasar desa. Sebelum adanya fasilitas lelang, para petani karet kesulitan mengangkut dan menjual hasil panennya. Mereka terpaksa menjual karet kepada tengkulak dengan harga utang. Kini, harga jual karet di sana relatif stabil, bahkan lebih menjanjikan. Program revitalisasi pasar desa mampu meningkatkan Pendapatan … Read more